|

Pentingnya Konsumsi Makanan Berserat



Makanan berserat biasanya terkandung dalam bahan makanan asal tumbuh-tumbuhan. Ada dua macam serat, serat yang tak larut dalam air dan serat yang larut dalam air.

Bahan makanan mengandung sumber serat tak larut dalam air diantaranya bekatul, beras merah, sereal, gandum, buah yang dimakan bersama kulitnya (apel, pir, anggur), sayuran yang dimakan bersama batangnya (kailan, sawi, seledri), sayuran buah (gori, nangka muda, keluwih ), serta kacang merah dan kacang hijau.

Sedangkan bahan makanan mengandung sumber serat yang larut dalam air diantaranya jeruk, pepaya, pisang, apel, pir, sayuran tunas (asparagus, rebung, taoge), sayuran polong (kacang panjang, kacang kapri, buncis), jagung, havermouth, rumput laut, biji - bijian dan cincau.

Makanan berserat mampu membantu menurunkan kolesterol, mempercantik kulit rambut dan kuku, mencegah usus buntu, mengatasi anemia, membantu perkembangan bakteri baik dalam usus, mencegah sembelit, menurunkan berat badan dan masih banyak lagi. (bil)




Posted by Unknown on 19:07. Filed under . You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0. Feel free to leave a response
Kirim Komentar Anda:
Pembaca dapat melaporkan komentar jika dianggap tidak etis, kasar, berisi fitnah, atau berbau SARA. Kami akan menimbang setiap laporan yang masuk dan dapat memutuskan untuk tetap menayangkan atau menghapus komentar tersebut. | Advertise With Us | Info iklan |

Berlangganan Berita:

Dapatkan Breaking News
Langsung di e-mail Anda GRATIS!!



0 komentar for "Pentingnya Konsumsi Makanan Berserat"

Leave a reply


Berita Terbaru


Pasang Iklan disini
Pasang Iklan Teks disini Murah Meriah!!!
KawandNews.com

Pasang Iklan disini
Pasang Iklan Teks disini Murah Meriah!!!
KawandNews.com

Pasang Iklan disini
Pasang Iklan Teks disini Murah Meriah!!!
KawandNews.com

Ads by KawandNews.com

Recently Commented