|

Ini Dia Manfaat Kacang Hijau Bagi Kesehatan



Kawandnews.com - Kacang hijau mengandung kalori, protein, lemak, vitamin A, B1, serta mineral berupa fosfor dan zat besi. Selain kandungan gizinya, kacang hijau ternyata bisa menyembuhkan berbagai penyakit, seperti beri-beri, radang ginjal, melancarkan pencernaan, tekanan darah tinggi, mengatasi keracunan alkohol dan masih banyak lagi.

Hebatnya, sekalipun direbus hingga matang dan hancur, kacang hijau tetap berkhasiat dan tidak terpengaruh dengan panas. Beberapa resep tradisional dengan kacang hijau terbukti ampuh menyembuhkan penyakit.

Kacang hijau yang direbus dengan biji merica, kayu manis, pala, kapulaga, cengkih dan jahe dapat menyembuhkan sakit perut. Sedangkan untuk mengobati biang keringat pada anak-anak kacang hijau dapat direbus dengan tanaman krokot. Selain itu rebusan kacang hijau juga dipercaya dapat menguatkan seksualitas pria, mengatasi kerontokan rambut, mengobati mag, varises dan demam.

Nah, tidak ada salahnya kan mulai meninggalkan obat-obatan modern dan beralih pada resep tradisional kacang hijau. Selamat mencoba. (bil)




Posted by Unknown on 05:41. Filed under . You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0. Feel free to leave a response
Kirim Komentar Anda:
Pembaca dapat melaporkan komentar jika dianggap tidak etis, kasar, berisi fitnah, atau berbau SARA. Kami akan menimbang setiap laporan yang masuk dan dapat memutuskan untuk tetap menayangkan atau menghapus komentar tersebut. | Advertise With Us | Info iklan |

Berlangganan Berita:

Dapatkan Breaking News
Langsung di e-mail Anda GRATIS!!



0 komentar for "Ini Dia Manfaat Kacang Hijau Bagi Kesehatan"

Leave a reply


Berita Terbaru


Pasang Iklan disini
Pasang Iklan Teks disini Murah Meriah!!!
KawandNews.com

Pasang Iklan disini
Pasang Iklan Teks disini Murah Meriah!!!
KawandNews.com

Pasang Iklan disini
Pasang Iklan Teks disini Murah Meriah!!!
KawandNews.com

Ads by KawandNews.com

Recently Commented